Blog Content

Home – Blog Content

Cara Menghilangkan Pop Up Log In Coreldraw X7 dan X8

Pernahkah kalian membuka CorelDraw lalu muncul sebuah Notifikasi untuk Login dengan Email dan Password akun CorelDraw Kalian?

Mungkin hal ini tidak akan menjadi sebuah masalah bagi kalian yang menggunakan Software CorelDraw Original, karna bila sudah login akun lisensi dari aplikasi yang kalian miliki tidak akan hilang ataupun permasalahan lainnya.

Berbeda halnya bila kalian menggunakan Software Coreldra X7 dan X8 atau terbaru yang bajakan, bila kalian melakukan login akun sekali saja maka lisensi bajakan kalian akan terbaca dan mengakibatkan beberapa masalah nantinya.

Cara Menghilangkan Login Screen Coreldraw x7 /  x8 saat Baru Dibuka


Notifikasi untuk Log In ini sebenarnya hanya akan muncul bila laptop atau komputer yang kita gunakan terkoneksi ke Internet.

Bila anda menggunakan Software yang original maka hanya perlu Login saja menggunakan akun kalian.

Dan nantinya Pop Up tersebut tidak akan muncul lagi disetiap kalian membuka Coreldraw X7 dan X8.


Namun bagi pengguna software bajakan sangat pantang untuk menyambungkan akun coreldraw mereka,karna nantinya lisensi crak-nya akan hilang.


Meski Log In Screen yang muncul tersebut bisa ditutup manual dengan mengeklik Close, namun akan sangat mengganggu bila terus-terusan muncul setiap kali membuka aplikasi.

Langkah-langkah Menghilangkan Signing Screen di CorelDraw.

  • anda buka terlebih dahulu Folder tempat anda menginstal CorelDraw x7 / x8 ,biasanya bila menggunakan settingan default ( saat instal pertama ) akan berada di Disk C => Program Files => Corel
  • Anda ketik ” RMP “di kolom pencarian Windows Explorer

 

  • Hapus semua File yang berawalan RMP tersebut
  • Bila sudah silahkan buka Recycle Bin untuk memastikan bahwa File RMP tadi sudah benar-benar terhapus.

(optional) Bila perlu kalian bisa mengosongkan Recycle Bin untuk memastikan semua file RMP tadi benar-benar terhapus

  • Silahkan coba buka kembali CorelDraw x7 atau x8 kalian, dan selamat !! Pop Up Login Screen sudah tidak lagi muncul.

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Popular Articles

Most Recent Posts

  • All Post
  • Afiliasi
  • Bisnis
  • Branding
  • Creative
  • Crypto
  • Digital
  • Jasa
  • Kuliner
  • Marketing
  • Media
  • Peternakan
  • Tip & Trik
  • 🍳 Semua kategori

Contact Info

© 2022 -2024 Created with Dea Nugraha